Format Penilaian Kurikulum 2013 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel

Format Penilaian Kurikulum 2013 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel ini akan menjadi bahan share saya pada kesempatan kali ini. Proses Penilaian atau Evaluasi Pembelajaran tidak bisa kita abaikan, bahkan merupakan salahsatu bagian pokok dari rangkaian proses pembelajaran yang biasanya dilakukan di akhir. Format Penilaian K13 SD ini menggunakan aplikasi excel yang sudah diberi rumus sehingga serba otomatis. Bagi anda yang membutuhkan Format Penilaian SD Kurikulum 2013 ini silahkan untuk mengunduhnya pada tautan dibawah.

Contoh Format Penilaian K13 SD ini menggunakan 3 ranah penilaian diantaranya penilaian sikap, keterampilan, dan pengetahuan. Untuk sikap penilaiannya dibagi 2 yakni sikap sosial dan sikap spiritual. Tiap ranah tersebut didalamnya sudah disediakan format nilai yang sudah disesuaikan dengan penggunaan teknik penilaian misalnya format nilai teknik Observasi, Jurnal, Antar Teman, Tes Tulis, Tes Lisan, Portopolio, dll.

Aplikasi Penilaian Kurikulum 2013 SD Excel

Format Penilaian K13 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel

Dalam Penilaian K13, bahkan penilaian begitu sangat menjadi perhatian baik dari segi prinsip, proses, dan keakuratan dalam melakukan penilaian. Untuk itu perlu didukung dengan sebuah perangkat penilaian yang bisa menunjang anda melaksanakan tugas tersebut. Dengan Format Penilaian K13 SD ini bisa membantu anda dalam membuat format nilai yang sesuai dengan hakikat Kurikulum 2013.


Download Juga !!!


Diharapkan dengan Format Penilaian Kurikulum 2013 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel ini dapat bermanfaat bagi anda yang membutuhkannya. Saran dan kritik saya harapkan untuk dijadikan bahan perbaikan pada blog ini. Perangkat mengajar mata pelajaran lainnya tidak perlu khawatir, karena kami juga sediakan berbagai perangkat mengajar lengkap untuk mepel lainnya baik untuk yang menggunakan kurikulum 2013 maupun KTSP. Perangkat Pembelajaran Mapel lainnya silahkan lihat melalui link dibawah.

klik dibawah untuk berbagi dengan teman anda

Share on FacebookTweet on TwitterPlus on Google+

Related : Format Penilaian Kurikulum 2013 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel

0 Komentar untuk "Format Penilaian Kurikulum 2013 SD Revisi 2017-2018 Dengan Excel"